Page 112 - Kelas II Tema 8 Keselamatan di Rumah dan Perjalanan
P. 112
Hari Minggu, Udin dan teman-teman berlibur ke
Pantai Ancol.
Mereka berangkat menggunakan bus pariwisata.
Berlibur ke pantai ada aturannya.
Ayo Mengamati
i
Amati gambar di bawah dengan teliti!
Siswa: Iya,
Bu! Ibu guru: Dengarkan aturan
Ibu guru: Hebat yang ibu sampaikan ya, Nak!
anak ibu. Jadi, kita Anak-anak harus mematuhi
aturan perjalanan kita. Ada
Udin: Tahu, Bu. Agar harus patuh pada yang tahu, mengapa kita harus
kita selamat dalam aturan perjalanan
perjalanan. Selanjutnya, kita ya, Nak! patuh pada aturan?
selamat pula kembali ke
rumah masing-masing.
Subtema 3: Aturan Keselamatan di Perjalanan 105

