Page 84 - Kelas II Tema 8 Keselamatan di Rumah dan Perjalanan
P. 84
5.
Pagi Siang
Kegiatan dimulai Kegiatan berakhir
pukul 07.00. pukul ...
Lama kegiatan selama 5 jam.
5 jam = ... menit.
Kegiatan bersama Orang Tua
Orang tua membimbing anak menentukan lama setiap
kegiatan yang dikerjakan di rumah dengan menggunakan
satuan jam. Selanjutnya, anak dibimbing untuk
mengubahnya ke dalam satuan menit, termasuk bilangan
30 menit.
Subtema 2: Menjaga Keselamatan di Rumah 77

