Page 27 - Majalah Aceh TRANSit Edisi Khusus KMP Aceh Hebat
P. 27

FOKUS UTAMA                                                                                          FOKUS UTAMA

































 Pasien Rujukan Pulau Banyak                                           Pelabuhan Pulau Balai menjadi pintu gerbang
                                                                       masuknya wisatawan ke Pulau Banyak dengan
 Kini Lebih Mudah                                                      angkutan penyeberangan.




 Misqul Syakirah  Irfan Fuadi










 P elayanan kesehatan menjadi salah   koordinasi, distribusi kebutuhan   penyeberangan yang nyaman dan aman   tapi mau bagaimana lagi? Kita hanya
 kesehatan, keadaan gawat darurat serta
 satu kebutuhan yang mesti ada
 bagi kegiatan pelayanan kesehatan.
         bisa mengusahakan seoptimal mungkin,”
 dalam lini kehidupan sehari-hari.   aktivitas lainnya yang harus merujuk   Seperti pengalaman yang dibagikan oleh   ujarnya penuh harap.
 Kesehatan merupakan harta yang sangat   ke wilayah daratan dengan fasilitas   seorang dokter yang bertugas sebagai
 penting untuk menunjang kehidupan   kesehatan yang memadai. Seperti halnya   Kepala Puskesmas di Pulau Banyak.   Menurutnya, selama operasional KMP.
 yang produktif, karena jika seorang   Pulau Banyak yang akan kita ceritakan   Beliaulah dr. Indah Puspita Putri.   Aceh Hebat 3 sangat terbantu. Animo
 yang mengalami gangguan kesehatan   dalam tulisan ini. Wilayah Pulau Banyak   masyarakat untuk KMP. Aceh Hebat
 akan menurunkan tingkat produktivitas   merupakan salah satu kecamatan di Aceh   “Di puskesmas ini kita terdiri dari enam   3 ini pun terus meningkat. Apalagi
 seseorang. Begitu pun transportasi   Singkil.  puluh staf, diantaranya dua dokter   jadwal operasionalnya sekarang rutin
 pelayanan kesehatan merupakan salah   termasuk dokter gigi. Di sini kita melayani   setiap hari, jika ada pasien rujukan
 satu aspek yang harus terintegrasi   Kebiasaannya, fasilitas kesehatan di   rawat jalan, rawat inap dan pasien   dapat diberangkat segera. Karena, jika
 dengan pusat layanan yang terpadu.   sana masih sangatlah minim, untuk   rujukan. Kalau pelayanan darurat yang   naik boat itu kurang aman, fasilitas
 pemeriksaan lanjutan harus dirujuk ke   harus rujuk ke kabupaten, kita pakai boat   keselamatannya juga tidak ada. Beda
 Apalagi, pelayanan kesehatan di wilayah   rumah sakit di pusat kabupaten, yang   masyarakat, kalau datang cuaca yang   halnya dengan KMP. Aceh Hebat 3,
 kepulauan yang sangat butuh tranportasi   berada di wilayah daratan, yaitu Singkil.   nggak bersahabat terpaksa kita harus   meskipun cuaca musim penghujan dan   Boat tradisional menjadi transportasi pemadu moda bagi penumpang dari  KMP. Aceh Hebat 3 yang
 penyeberangan yang terhubung dengan   Menyeberang dari Pulau Banyak ke   menunggu. Kasihan memang, namanya   angin, kapalnya tetap stabil menyeberang.   rutin melayani wisatawan menuju ke pulau-pulau lainnya setiap hari, foto diambil pada 21 Mei 2021
 pusat kabupaten dalam kegiatan   Singkil, pastinya memerlukan kapal   kita sakit sebenarnya nggak bisa nunggu,   Masyarakat yang menyeberang pun





 26  ACEH TRANSIT                                                                                  ACEH TRANSIT  27
   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32