Page 23 - EL- REPRODUKSI TUMBUHAN
P. 23
Ciri-ciri :
Entomogami Mahkota dan benang sari berwarna
cerah
Memilki kelenjar madu
Benang sari di dalam bunga
Serbuk sari sedikit, besar, berat,
lengket
Kepala sari bersatu
Putik lengket dan kecil
Struktur bunga termodifikasi untuk
tempat mendarat dan makan bagi
serangga
Bunga berbau harum

