Page 23 - E-MODUL LARUTAN ELEKTROLIT DAN NONELEKTROLIT TERINTEGRASI ETNOSAINS
P. 23

Zat  terlarut  (solute)  dan  pelarut  (solvent)  adalah  dua  istilah  yang  sering  dipakai

               dalam pembahasan larutan. Secara umum zat yang bagiannya lebih besar di dalam
               larutan  dikatakan  sebagai  pelarut  sedangkan  zat  yang  bagiannya  lebih  sedikit

               disebut zat terlarut. Partikel zat terlarut yang sudah tercampur tidak terlihat dan sulit
               dibedakan dengan pelarutnya akan membentuk larutan Homogen.






















                                                Gambar 7. Larutan Soda Kostik
                                                   Sumber: dokumen pribadi

                     Awal proses pewarnaan batik umumnya para pengrajin batik membuat terlebih

               dahulu larutan soda kostik / NaOH untuk membantu pelarutan pewarna napthol. Jika

               mereka  menggunakan  50  gram  soda  kostik  dengan  1  liter  air  maka  sudah
               mempunyai  larutan  NaOH  yang  sudah  siap  digunakan  tersebut.  Pengrajin  batik

               sering menggunakan fase larutan suatu senyawa untuk  proses pembuatan batik.
               Begitu pula dengan materi larutan elektrolit dan non elektrolit yang kita akan pelajari.

               Berikut   di bawah ini gambaran materi yang akan kita pelajari di modul ini.
                                                           Larutan





                                          Elektrolit
                                                                           Non Elektrolit


                                Elektrolit kuat   Elektrolit lemah           Senyawa
                                                                           kovalen tidak
                                                                            terionisasi
                                                   Senyawa
                                                    kovalen
                                                   terionisasi
                         Senyawa      Senyawa      sebagian

                           ion        kovalen
                         terionisasi   terionisasi


                         sempurna    sempurna

                                     Gambar 8.  Konsep Materi Larutan Elektrolit dan Non elektrolit







                                                                                                      17
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28