Page 132 - Buku Panduan kelas X s2
P. 132
● Setelah selesai, simpanlah misalnya dengan judul “Undangan Raker” dan tutup kotak
dialog tersebut.
Gambar 5.17 Menyimpan tabel dalam Bibliography dengan nama “Undangan Raker”
● Di bagian Bibliography Database pada OpenOffice.org Writer, pilih tabel “Undangan
Raker” dan isi record pada field-field di sebelah kanannya.
Gambar 5.18 Mengisi record pada masing-masing field tabel “Undangan Raker”
3. Mengambil Data Dokumen Lain sebagai Sumber Data
3. Mengambil Data Dokumen Lain sebagai Sumber Data
Selain membuat tabel data melalui menu Tools dan Tombol F4 (Bibliography), ada cara
yang lebih praktis, yaitu mengambil tabel data dari dokumen yang lain. Sebagai contoh,
Anda dapat mengambil data dari dokumen spreadsheet berjudul Daftar Nilai Peserta
Kursus dan menyisipkannya ke dokumen master yang bernama “Master Cetak
Sertifikat.Odt”. Dalam hal ini, Anda harus sudah mempunyai data dengan format dokumen
spreadsheet, karena dokumen inilah yang akan dijadikan sebagai sumber data eksternal
(External Data Sources).
Sebenarnya, External Data Source tidak hanya dapat diambil dari dokumen spreadsheet.
Anda dapat mengambilnya dari dokumen dengan format database lain, misalnya MySQL
(ODBC), MySQL (JDBC), dBase, Oracle, Adabas D, Text Document, ODBC, Evolution
MEMBUAT DOKUMEN MAIL MERGE 135
MEMBUAT DOKUMEN MAIL MERGE 135

