Page 163 - Buku Panduan kelas X s2
P. 163
2. Bukalah kembali dokumen jawaban pada soal nomor satu di atas, kemudian ubahlah
format halamannya dengan ketentuan sebagai berikut:
a. Ukuran kertas : B5 (17,6 x 25 cm)
b. Margin atas : 1,25 “
c. Margin bawah : 1,00 “
d. Margin kiri: 1,25 “
e. Margin kanan : 1,00 “
f. Simpan (Save As) dengan nama “Jawaban_Bab6-Essay_2_Nama_Kelas.Odt”.
3. Dengan menggunakan file jawaban dari soal nomor 2, praktikkan cara menampilkan
dokumen dalam bentuk:
a. Print Layout
b. Web Layout
c. Fullscreen
4. Praktikkan langkah-langkah berikut ini.
a. Bukalah file jawaban pada soal nomor 1 dan cetak halaman tersebut dengan
orientasi Portrait.
b. Bukalah file jawaban pada soal nomor 2 dan cetak halaman tersebut dengan
orientasi Landscape.
MENCETAK DOKUMEN OPENOFFICE.ORG WRITER 167
MENCETAK DOKUMEN OPENOFFICE.ORG WRITER 167

