Page 39 - MODUL KELAS 3 TEMA 3
P. 39
4. Perhatikan gambar di bawah!
Gambar di atas menirukan gerakan ....
a. bebek c. burung
b. kuda d. kucing
5. Amati gambar berikut
Anak tersebut menirukan gerakan hewan ....
a. gajah
b. sapi
c. ayam
d. kuda
6. Menirukan gerak kupu-kupu terbang harus ....
7. Saat melakukan gerakan menirukan monyet dilakukan dengan perasaan ....
8. Cara langkah kaki menirukan gerakan burung terbang, yaitu ....
9. Bagaimana cara menirukan gerkan monyet?
Jawab: ...........................................................................................................................
10. Amatilah gambar berikut
Apa gerakan yang ditirukan pada gambar di atas?
Jawab: ...........................................................................................................................
PJOK
1. Olahraga penting untuk menjaga ....
a. kerapian c. keamanan
b. kesehatan d. kepintaran
2. Gerakan menirukan katak, tangan sebaiknya ....
a. di atas kepala
b. di samping badan
c. bertumpu di tanah
d. diangkat ke atas
Tematik 3 Tema 2 Menyayangi Tumbuhan dan Hewan 39

