Page 51 - MODUL KELAS TEMA 4
P. 51

Catat hasil pengukuranmu pada tabel berikut!

                                                                     Hasil Pengukuran Panjang
                   No.               Nama Benda
                                                                   dengan Alat Ukur Sederhana

                    1.


                    2.



                    3.


                    4.


                    5.



                    6.


                    7.



                    8.


                    9.


                   10.




                                                                           Pembelajaran            6


                       Ayo Peragakan                                      3.3 dan 4.3 PPKn


                 Dinda  :    “Apa hal yang paling membahagiakan menurut nenek?”
                 Nenek :     “Nenek paling bahagia jika berkumpul bersama keluarga.”
                 Dinda  :    “Apa alasannya, Nek?”
                 Nenek :     “Nenek bisa bertemu dengan anak dan cucu nenek.”
                 Dinda  :    “Apakah Nenek menyayangi anak dan cucu Nenek?”
                 Nenek :     “Tentu, Nenek sangat menyayangi mereka semua.”
                 Bentuklah kelompok dengan teman sebangkumu!
                 Praktikkan percakapan di atas!
                 Lakukan di depan kelas secara bergiliran!







                                              Tematik 1 Tema 4 Keluargaku                            131
   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56