Page 23 - MODUL KELAS 4 TEMA 4
P. 23
IPA
1. Sayuran dan buah-buahan cocok ditanam di daerah ....
a. dataran rendah
b. dataran tinggi
c. pantai
d. gurun
2. Salah satu hasil yang diperoleh dari bidang perkebunan, yaitu ....
a. semen c. ikan laut
b. kelapa sawit d. minyak bumi
3. Orang yang tinggal di daerah pegunungan sebagian besar bermata pencarian sebagai ....
a. nelayan
b. petani sayuran
c. peternak bebek
d. petani garam
4. Tugas seorang petani adalah ....
a. menanam dan menghasilkan padi
b. mengantarkan barang atau orang ke suatu tempat
c. menyembuhkan orang sakit
d. memberikan pengajaran pada muridnya
5. Berikut merupakan pekerjaan di dataran rendah, kecuali ....
a. buruh tani
b. petani
c. pemetik teh
d. pekerja ladang
6. Pisau khusus untuk memotong padi, yaitu ….
7. Petani sayur merupakan contoh jenis pekerjaan yang ada di daerah ….
8. Emas dan minyak bumi merupakan sumber daya alam yang ….
9. Apakah yang disebut dengan terasering dan tujuan pembuatan terasering?
Jawab: ............................................................................................................................
10. Tuliskan proses menanam padi hingga menjadi beras yang siap dimasak dengan kata-
katamu sendiri!
Jawab: ............................................................................................................................
IPS
1. Pertanian padi, kacang tanah, perkebunan karet, kopi, dan teh merupakan wujud
perusahaan ....
a. agraris
b. ekstraktif
c. koperasi tani
d. jasa
2. Setiap kegiatan yang bertujuan untuk menghasilkan atau menambah nilai guna barang
atau jasa disebut .…
a. konsumsi
b. distribusi
c. mekanisasi
d. produksi
Tematik 4 Tema 4 Berbagai Pekerjaan 23

