Page 104 - E-MODUL PBL-RWA SISWA KLS 8-ANINDA
P. 104
Aninda Ayu K., dkk E-Modul Guru PBL-RWA
Soal Evaluasi
Pilihlah jawaban yang paling tepat !
1. Zat adiktif terbagi menjadi 3 jenis yaitu zat adiktif bukan narkotika dan
psikotropika, zat adiktif narkotika dan zat adiktif psikotropika. Teh merupakan
salah satu produk yang mengandung zat adiktif yaitu kafein yang disebut theine.
Analisislah mengapa theine dalam teh termasuk dalam zat adiktif bukan
narkotika dan psikotropika!
2.
Paru- paru bukan Paru-paru perokok
perokok
Sumber : carahidupsehat.web.id
Rokok mengandung lebih dari 4.000 bahan yang berbeda. Sebagian besarnya
dapat menimbulkan racun dan kerusakan pada sel di tubuh. Salah satu zat
adiktif yang terkandung dalam rokok adalah nikotin. Gambar diatas merupakan
perbandingan antara paru-paru perokok dan bukan perokok. Berdasarkan
gambar diatas, analisislah pengaruh rokok terhadap kesehatan tubuh!
84

