Page 21 - E-book Panduan Kelengkapan Dokumen SPJ Bendahara
P. 21
SPJ Konsumsi Rapat
Form permintaan
KAK (Kerangka Acuan Kerja)
Surat Undangan
Daftar Hadir
Kuitansi bermaterai yang di ttd PPK
Nota/Struck Pembelian
Notulensi rapat
SPJ Uang Saku RDJK
Form permintaan
Surat tugas (Eselon II untuk Eselon III kebawah,
Eselon I untuk Eselon II)
Surat Undangan
Surat melaksanakan RDJK dari Eselon II
Daftar Hadir
Notulensi
Rekap presensi absen
Daftar penerima honor uang saku
Dokumentasi

