Page 10 - Konsep Peran, Kedudukan, Aturan di Lingkungan Keluarga, Masyarakat, dan Sekolah
P. 10

Fungsi Aturan









































                             Aturan memiliki fungsi sebagai pedoman hidup untuk seluruh

                         manusia  yang  hidup  dalam  suatu  lingkungan.  Pada  intinya,

                         aturan dimaksudkan untuk mendukung dan menopang nilai-nilai

                         yang ada di dalam kehidupan bermasyarakat.
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15