Page 11 - Media Buku Bergambar 1.0
P. 11
mengindahkan topografi. Sebagian besar wilayah Manado terdiri atas perbukitan,
sementara wilayah daratan dengan permukaan datar sangat terbatas luasnya.
Sejalan dengan bertambahnya penduduk, banyak bukit dan lereng kemudian
diubah menjadi perumahan.
Sumber: htpp//microsite.metronews.com, 16 Januari 2014
Lengkapilah tabel berikut !
Paragraf Kata Kunci
1.
2.
3
Lengkapilah peta pikiran di bawah ini !
3. Ayo Mencoba Meringkas
Berdasarkan gagasan utama dan informasi penting yang kamu temukan,
buatlah sebuah ringkasan singkat tentang bacaan “ Banjir Bukan Sekadar Bencana
Alam“!
4

