Page 17 - Media Buku Bergambar 1.0
P. 17

C. BUMI, MATAHARI ,DAN BULAN



                         Pernahkah kamu melihat gerhana matahari ? Kapan gerhana matahari dapat
                         dilihat ? Ya, gerhana matahari terjadi hanya pada waktu siang hari.

































                      1.  Ayo Menggali Informasi

                         Bacalah dialog berikut ini!

                         Pagi itu  sangat cerah. Salsa dan Budi berangkat sekolah bersama-sama.

                         Mereka berjalan melewati pematang sawah yang subur sambil membahas

                         pelajaran Bahasa Indonesia


                                                                      Budi  :  “Salsa  ,  bagaimana  cara

                                                                      menemukan  informasi  dari  suatu

                                                                      teks ?”


                                                                      Salsa:“Kamu        dapat    menggali

                                                                      informasi  dari  suatu  teks  dengan

                                                                      menggunakan  kata  tanya.Apa:

                                                                      menanyakan hal atau peristiwa



                                                              10
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22