Page 11 - Modul Tari Nusantara 2.1
P. 11
Seni Tari
A. Bentuk koreografi seni tari berdasarakan B. Cara Penyajiannya
jumlah penari dibedakan menjadi: 1.Statis
1. Tunggal 2.Mobile/berpindah
2. Kelompok:
a. Berpasangan/duet Konsep Penggarapan Koreografinya
b. Berkelompok/grup/rampak 1.Tari Putra
c. Massal 2.Tari Putri
3.Campuran
C. Fungsi tari adalah sebagai berikut:
1. Upacara
2. Hiburan
3. Pertunjukan
4. Pendidikan
6

