Tari Piring
(Sumatera Barat)
Tari ini berasal dari Sumatera Barat khususnya daerah
Minangkabau. Di Minangkabau tari ini dipentaskan pada saat
hari panen telah tiba. Tari ini sebagai bentuk syukur kepada
Dewi adi yang telah memberikan hasil panen yang melimpah 13
ruah.