Page 106 - E_BOOK_FISIKA_SMA_KELAS_XII - Drajat
P. 106
Agar resultan gaya Coulomb pada q sama dengan nol
3
maka gaya Coulomb pada q , oleh q harus sama dengan
3 1
besar gaya Coulomb pada q oleh q .
3 2
Jadi, agar resultan gaya Colulomb pada q sama dengan
3
bolmaka muatan q diletakkan 0,3 m dari q .
3 1
B. Kuat Medan Listrik
Gaya antara dua buah partikel bermuatan yang dipisahkan
suatu jarak tertentu tanpa kontak antara keduanya disebut
action at adistance. Cara pandang lain dalam melihat gaya
listrik yaitu dengan menggunakan konsep medan. Medan
adalah ruang di sekitar benda yang setiap titik dalam ruang
tersebut akan terpenagruh oleh gaya yang ditimbulkan oleh
benda.Oleh karena partikel akan menghasilkan gaya listrik,
medan di sekitar partikel itu disebut medan listrik. a b
Medan listrik adalah besaran vektor yang arahnya pada
suatu titik tertentu didefinisikan oleh Michael Faraday Gambar 2.5
sebagai arah gaya yang dialami oleh suatu benda ber- a) Garis-garis gaya listrik untuk
sebuah bola bermuatan positif
muatan positif. Medan listrik dapat digambarkan dengan
b) Garis-garis gaya listrik untuk
garis-garis gaya listrik yang menjauhi (keluar dari) muatan sebuah bola bermuatan negatif
positif dan mendekati (masuk ke) muatan negatif.
Listrik Statis 99

