Page 108 - E_BOOK_FISIKA_SMA_KELAS_XII - Drajat
P. 108

m 1
                                                                          E              F

                                                                          E     m
                                                                                 2
                                                                                         F

                  q                         1     q                 Gambar 2.8
           E =  k                     E =  4PE  ×  2
                 r 2    atau dapat ditulis    0  r                   Perhatikan arah gaya oulomg
                                                                    F dan luat medan E pada
           dengan:                                                  gabar.
           r   =   jarak titik terhdap muatan sumber (m)            a) Untuk muatan uji positif,
                                                                    gaya couloumb F searah den-
           q  =   muatan sumber ( C )                               gan kuat medan listrik E
           E  =   besar kuat medan listrik (N/C)                    b) Adapun untuk muatanuji
           Berikut ini adalah hal-hal yang perlu diperhatikan untuk   negatif  gaya couloumb F
                                                                    berlawanan arah dengan kuat
           menggambar vektor kuat medan listrik di suatu titik ada-  medan listrik E
           lah:
           a.  vektor E  menjauhi muatan sumber positif dan
               mendekati sumber negatif;
           b. vektor E memiliki garis kerja sepanjang garis hubung
               antara muatan sumber dengan titik yang akan dilukis
                                                                            r
               vektor kuat medannya.
           Vektor kuat medan listrik menjauhi muatan sumber
                                                                        q           E
           positif
           Vektor kuat medan listrik mendekati muatan sumber                r
           negatif
           Kuat medan listrik diukur dalam N/C atau V/m (1 N/C =        q     E
           1 V/m, akan dibuktikan kemudian). Kuat medan listrik
           dan medan magnet (ukuran radiasi elektromagnetik) yang
                                                                    Gambar 2.9
           melebihi ambang batas dapat membahayakan keehatan        Gambar vektor kuat medan
           manusia. Rekomendasi badan kesehatan dunia WHO pada      listrik
                                                                 4
           1987 menyebutkan bahwa kuat medan listrik sampai 10      a) menjauhi muatan sumber
                                                                    positif;
                       4
           V/m atau 10  N/m tidak membahayakan kesehatan manu-      b) mendekati muatan sumber
           sia.Sebagai pertimbangan utnuk Anda mengetahui mana      negatif
           sumber medan listrik yang membahayakan kesehatan.
           Tabel 2.1 Nilai Pendekatan Kuat Medan Listrik

                                   Medan Listrik      Nilai (N/C)
            Kawat dalam rangkaian 120 V AC          10 -2
            Pada permukaan bumi                     10 2
            Dalam tabung gambar TV                  10 5
                                                         6
            Diperlukan untuk membuat percikan       3 × 10
            listri di udara
            Pada orbit elektron dalam atom hidrogen   5 × 10 11



                                                                             Listrik Statis  101
   103   104   105   106   107   108   109   110   111   112   113