Page 333 - E_BOOK_FISIKA_SMA_KELAS_XII - Drajat
P. 333
Gambar 8.5
Grafik energi ikat per nukleon
terhadap nomor massa berb-
agai inti.
Gambar di atas menunjukkan grafik hubungan antara
energi ikat per nucleon terhadap nomor massa inti untuk
berbagai atom. Tampak inti relatif lebih kuat dari-
pada inti . Ini karena energi ikat inti per nucleon
untuk relatif lebih besar daripada untuk . Den-
gan kata lain, grafik di atas menunjukkan bahwa ketika
proton-proton dan neutron-neutron bersatu membentuk
inti dibebaskan lebih banyak energi daripada untuk
membentuk inti .
Energi ikat per nukleon mulai dari nilai kecil (0 untuk
proton danneutron 1,11 MeV untuk deuterium), naik ke
suatu nilai maksimum 8,795 MeV untuk dan kemu-
dian turun ke nilai 7,5 MeV untuk inti berat.
Bentuk grafik di atas terutama ditentukan oleh tiga factor,
antara lain:
1) lengkungan yang hampir lurus, terbentuk karena
nukleon-nukleon berinteraksi hanya dengan tetangga-
tetangga terdekatnya;
2) lengkungan yang berkurang tajam untuk inti ringan,
terbentuk karena inti ringan secara realtif memiliki
nukleon-nukleon yang lebih datar dan karena itu hanya
memiliki tetangga-tetangga terdekat yang lebih sedikit
daripada inti berat;
326 Fisika untuk SMA/MA kelas XII

