Page 105 - PROFIL BKD MEDAN LENGKAP
P. 105

Survei  ini  menghasilkan  Nilai  Rata-Rata  Kepuasan  Peserta  Diklat
                   Terhadap  Layanan  Penyelenggara  BDK  Medan  (Tabel  22.  dan  Tabek  23.  serta

                   Gambar  11.)  sebesar  89,38  yang  berada  pada  interval  (88,31-100,00)  dalam

                   Kategori  “Sangat  Baik”.  Diklat  yang  paling  tinggi  memiliki  tingkat  kepuasan
                   terhadap  Layanan  Penyelenggara  adalah  Diklat  Teknis  Keagamaan  (90,17),

                   diikuti  oleh  Diklat  Teknis  Pendidikan  (89,67)  dan  Diklat  Administrasi  (88,31).
                   Untuk  Unsur  Layanan  Penyelenggara  pada  Kepanitiaan    yang  mendapat

                   penilaian  yang  paling  baik  (90,21),  sedangkan  penilaian  terendah  pada  unsur
                   Kurikulum (88,72).

                         Hal  ini  tentu  akan  menjadi  perhatian  bagi  Penyelenggara  BDK  Medan
                   untuk terus meningkatkan Kompetensinya walaupun nilai tersebut masih dalam

                   Kategori  “Sangat  Baik”  dalam  rangka  terus  menjamin  Mutu  Diklat  yang
                   dihasilkan oleh BDK Medan.

                                                Tabel 24.
                      Indeks Kepuasan Peserta Diklat Terhadap Layanan Penyelenggara

                No.     Nama Jenis        Rata-Rata      Indeks Kepuasan      Kategori
                          Diklat      Kepuasan Peserta    Peserta Diklat    Kinerja Unit
                                       Diklat Terhadap      Terhadap         Pelayanan
                                           Layanan           Layanan
                                        Penyelenggara     Penyelenggara
                 1.   Diklat                88,31              3,53        A (Sangat Baik)
                     Administrasi
                 2.   Diklat Teknis         89,67              3,59        A (Sangat Baik)
                     Pendidikan
                 3.   Diklat Teknis         90,17              3,61        A (Sangat Baik)
                     Keagamaan
                      TOTAL                 89,38              3,58        A (Sangat Baik)










                                                    87
   100   101   102   103   104   105   106   107   108   109   110