Page 8 - MODUL KELAS 2 TEMA 4
P. 8

Ayo Belajar                                      3.4 dan 4.4 PJOK


                 Berolahraga membuat badan menjadi kuat dan sehat.
                 Olahraga harus dilakukan secara teratur.
                 Pagi ini Dita akan melakukan gerakan keseimbangan statis.
                 Keseimbangan statis adalah keseimbangan tubuh dalam posisi diam.
                 Berikut contoh gerakan keseimbangan statis.
                 1.  Berdiri dengan Satu Kaki
                     Berikut cara melakukannya.
                     Sikap awal badan berdiri tegak.
                     Kedua tangan ditekuk di samping badan.
                     Angkatlah salah satu kaki selama delapan hitungan.
                     Lakukan secara bergantian dengan kaki yang satunya.
                 3.  Posisi kapal terbang
                     Berikut cara melakukannya.
                     Kedua tangan tetap direntangkan ke samping.
                     Badan dicondongkan ke depan.
                     Tarik kaki kanan ke belakang dan diluruskan.
                     Posisi seperti kapal terbang.
                     Tahan hingga delapan hitungan.
                     Bergantilah dengan kaki kiri yang ditarik ke belakang.
                     Kaki kanan sebagai tumpuan badan.


                         Ayo Lakukan                                      3.4 dan 4.4 PJOK


                 Praktikkan gerakan keseimbangan statis!
                 Mintalah petunjuk dari gurumu!


                    Kerjakan di Rumah                                     3.4 dan 4.4 PPKn


                 Sebutkan manfaat sikap bersatu menjaga kebersihan rumah.
                 Mintalah bantuan orang tuamu!
                 Tuliskan hasilnya pada buku tugasmu!
                                                                           Pembelajaran            3


                         Ayo Belajar                                      3.2 dan 4.2 SBdP


                 Perhatikan partitur lagu berikut!













                 88                         Tematik 2 Tema 4 Hidup Bersih dan Sehat
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13