Page 2 - E-book Panduan Kelengkapan Dokumen SPJ Bendahara
P. 2

KATA PENGANTAR





                   Bismillahirahmanirrahim


         Puji  syukur  Penulis  panjatkan  ke  hadirat  Allah  SWT  atas  limpahan
         karunia  dan  kebaikan-Nya  sehingga  Penulis  dapat  menyelesaikan
         “Buku Panduan Kelengkapan Dokumen SPJ Bendahara” ini. Buku ini
         disusun  untuk  mempermudah  pengguna  dalam  menyiapkan
         dokumen SPJ Bendahara.

         Ucapan  terima  kasih  Penulis  ucapkan  kepada  Ibu  Wuri  Hariyati,
         S.Si.,MSE  selaku  mentor  dan  bapak/ibu  senior  di  Bagian
         Perbendaharaan  yang  telah  berjasa  dalam  penyusunan  buku
         panduan  ini  berupa  dukungan  dan  masukan.  Penulis  juga
         mengucapkan  terima  kasih  kepada  teman-teman  latsar  Angkatan
         3,4,dan 5 yang telah banyak membantu Penulis.


         Penulis  menyadari  bahwa  dalam  penyusunan  buku  panduan  ini
         masih terdapat banyak kekurangan, maka dari itu kritik dan saran
         sangatlah  diperlukan  untuk  perbaikan  kedepan  yang  lebih  baik.
         Penulis  berharap  buku  panduan  ini  dapat  bermanfaat  bagi  para
         pembaca.








                                                     Jakarta,     November 2020



                                                              Penulis
   1   2   3   4   5   6   7