Page 70 - STANDAR PELAYANAN PTSP PN KPG.cdr
P. 70
PENGADUAN/SIWAS MA-RI MELALUI MEJA PENGADUAN
1. PERSYARATAN
Berkas pengadulan tertulis/elektronik
2. MEKANISME DAN PROSEDUR
a. Petugas menerima berkas pengadulan tertulis/elektronik.
b. Petugas mencatat berkas pengaduan pada register pengaduan.
c. Panitera Muda Hukum meneliti berkas pengaduan.
d. Panitera Muda Hukum melaporkan kepada Ketua Pengadilan.
e. Ketua Pengadilan mengklarifikasi pengaduan dan memberikan disposisi
tindak lanjut pengaduan.
f. Petugas menindaklanjuti disposisi Ketua Pengadilan.
g. Petugas menginput pengaduan ke dalam aplikasi SIWAS.
h. Petugas memberikan nomor PIN kepada Pengadu.
i. Petugas mengarsipkan berkas pengaduan.
3. WAKTU
20 (dua puluh) menit* (apabila persyaratan sudah lengkap)
4. PRODUK LAYANAN
Terkirimnya pengaduan pada aplikasi SIWAS Mahkamah Agung
5. BIAYA
Tidak dipungut biaya
*Apabila terdapat pelayanan yang membutuhkan waktu lebih sebagaimana yang telah ditentukan di atas,
maka Pencari Keadilan dimohon menunggu hingga batas waktu yang ditentukan dengan meninggalkan
contact person yang dapat di hubungi

