Page 9 - Edisi 178 Tahun 2021 | Majalah Komunitas LAZIS Sabilillah Malang
P. 9

Rumah Yatim













                    LAZIS Sabilillah Kantor Piranha


                         & BEM FIA UNISMA Kompak


                    Santuni Anak Yatim dan Dhuafa





                     DALAM rangka meningkatkan   Kegiatan ini merupakan agenda   Sabilillah Piranha.
                   kesejahteraan keluarga binaan.   rutin kantor piranha setiap tanggal   Pembatasan berkumpul ini juga
                   LAZIS sabilillah kantor piranha   24. Namun, karena tanggal 24   dilakukan mengingat trend positif
                   bekerjasama dengan BEM FIA   Desember bertepatan dengan cuti   covid masih tinggi. Sehingga,
                   UNISMA (Universitas Islam    bersama maka diajukan tanggal   pembinaan dalam satu ruangan
                   Malang) Istiqomah laksanakan   23.                       ditiadakan.
                   santunan rutin rabu (23/12/2020)   Disamping itu, karena kantor   Ketua BEM FIA mengungkapkan,
                   di kantor LAZIS Sabilillah Piranha   dalam masa pembangunan, agenda   kerjasama seperti ini harapannya
                   Jl. Piranha Atas 161 A Tunjungsekar,   ini dilakukan tanpa pembinaan.   tidak berhenti disini. Kedepan,
                   Lowokwaru Malang.            “Para binaan datang, mengambil   program sosial dan dakwah dari
                     Tercatat sebanyak 16 anak yatim   uang dan bingkisan santunan   BEM  bisa  terus  disinergikan.
                   dan lansia menerima uang pembinan   kemudian pulang.Hal ini dilakukan   Mengingat LAZIS Sabilillah
                   dan makanan bergizi. Disisi lain,   karena kondisi aula kita direnovasi   mempunyai visi perjuangan yang
                   pihak BEM FIA UNISMA juga    untuk asrama tingkat dua.” Ujar   sama di bidang sosial. “Kami
                   memberikan uang tabungan dan   Ust Alwan Tafsiri, S.Fill,. M.Phil   berharap LAZIS Sabilillah dengan
                   ATK Sekolah.                 selaku koordinator kantor LAZIS   BEM terus bersama.” (Red:21)



                                                                               Tim BEM FIA Unisma. Setelah melak-
                                                                               sanakan kegiatan santunan bersama
                                                                             tim volunter LAZIS Sabilillah, di Rumah
                                                                               Yatim Sabilillah. Jl. IKan piranha Atas
                                                                                               161 A Malang



































                                                                                             Majalah Komunitas Sabilillah   9
                                                                            Edisi 178 / Terbit Bulan Januari 2021 / Thn: 09
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14