Page 996 - Fisika Dasar 1 - Mikrajuddin Abdullah
P. 996
Bab 12 Gas dan Termodinamika
= -100 + 500 = 400 J
Contoh 12.8
Ketika menyerap kalor, sebanyak 0,2 mol gas monoatomik
mengalami proses isokhorik hingga suhunya berubah dari 100 C menjadi
o
300 C. Berapakah kalor yang terlibat? Apakah kalor tersbut masuk ke gas
o
atau keluar dari gas?
Jawab
Informasi yang diberikan dalam soal adalah n = 0,2 mol, T1 = 100 C = 100
o
+273 = 373 K, dan T2 = 300 C = 300 +273 = 573 K. Pada proses isokhorik,
o
volum konstan, sehingga W = 0. Dengan hukum I termodinamika didapat
Q = U. Untuk gas monoatomik energi dalam memenuhi
3
U nRT
2
sehingga
3
U nR (T T )
2 2 1
3
2 , 0 , 8 315 ( 573 373 )
2
= 499 J
Dengan demikian Q = U = 499 J. Karena Q positif maka kalor mengalir
masuk ke dalam gas.
983

