Page 997 - Fisika Dasar 1 - Mikrajuddin Abdullah
P. 997

Bab 12 Gas dan Termodinamika




                          12.18 Kapasitas Kalor Gas


                                   Ada  satu  besaran  yang  cukup  penting  yang  berkaitan  dengan
                          penyerapan atau pelepasan kalor. Besaran tersebut adalah kapasitas kalor.
                          Kapasitas  kalor  didefinisikan  sebagai  kalor  yang  diserap/dilepas  per
                          satuan perubahan suhu, atau



                                        Q
                                   C                                                         (12.40)
                                         T




                          dengan  Q  kalor  yang  diserap/dilepas  dan  T  suhu.  Sekarang  kita  akan
                          tentukan kapasitas kalor untuk proses-proses khusus.



                          Kapasitas kalor pada volum tetap

                                   Jika proses berlangsung pada volum tetap atau isokhorik,maka V1
                          = V2 sehingga W = -P(V2-V1) = 0. Dalam kondisi demikian maka hukum I
                          termodinamika menjadi



                                   Q   U                                                     (12.41)
                                     



                          Dengan demikian, kapasitas kalor pada volum tetap memenuhi



                                         Q
                                   C    T
                                     v



                                               U
                                                                                             (12.42)
                                               T




                          Untuk gas monoatomik pada semua suhu atau gas diatomik yang berada


                                                            984
   992   993   994   995   996   997   998   999   1000   1001   1002