Page 286 - E_BOOK_FISIKA_SMA_KELAS_XII - Drajat
P. 286
dengan , , dan merupakan konstanta-konstanta
integrasi.
Dari analisis konsistensi dimensi, ruas kiri persa-
maan berdimensi panjang. Oleh sebab itu, demikian juga
seharusnya untuk sisi sebelah kanan dan dapat langsung
diperoleh bahwa dan merupakan jarak awal benda
P sebelum bergerak dengan laju v menurut pengamat A
dan B, sedangkan dan merupakan kecepatan benda
P menurut pengamat A dan B.
Apabila persamaan dikurangi maka akan
diperoleh
Jelas bahwa besaran menyatakan kedudukan
titik asal O* pada kerangka acuan S* relatif terhadap
titik asal O pada kerangka acuan S. Besaran turunan x
adalah:
yang merupakan kecepatan realtif keangka acuan S* terh-
adap S. Jadi, apabila diturunkan terhadap awaktu peramaan
akan menjadi:
atau
Coba Anda subtitusikan persamaan dalam
persamaan dan dengan
mengambil akan diperoleh hasil
Oleh karena tidak ada gerak dalam arah Y dan Z. Maka,
Teori Relativitas Khusus 279

