Page 340 - E_BOOK_FISIKA_SMA_KELAS_XII - Drajat
P. 340

Setiap inti atom akan cenderung berada pada keadaan
           stabil. Kenyataannya unsure yang terbanyak di permukaan
           bumi adalah       dan      mendorong para pakar untuk
           menduga bahwa inti atom yang stabil adalah inti atom
           yang memiliki jumlah proton yang sama dengan jumlah
           neutronnya.
               Kestabilan inti atom dapat diukur dari perbandingan
           jumlah neutron terhadap jumlah proton. Coba Anda lihat
           gambar di atas menunjukkan grafik perbandingan jumlah
           neutron terhadap jumlah proton. Grafik ini disebut pita
           kestabilan inti.
               Inti yang tidak stabil memiliki nilai perbandingan
           neutron dan proton (N/Z) di luar nilai yang ditunjukkan
           oleh pita kestabilan inti, yaitu di atas pita kestabilan, di
           bawah pita kestabilan, dan yang memiliki nomor atom
           lebih besar daripada 83 (Z > 83).

           1)  Inti di Atas Pita Kestabilan                         Gambar 8.11
           Unsur-unsur yang terletak di atas pita kestabilan memiliki   Diagram Kestabilan Inti (Dia-
                                                                    gram N-Z)
           harga N/Z besar sehingga unsur tersebut berusaha untuk
           mengurangi jumlah neutronnya. Hal ini dapat dilakukan
           dengan cara pemancaran sinar  .




               Sinar beta (  ) sama dengan elektron (   ). Peman-
           caran electron in dapat menyebabkan perubahan nomor
           atom dari Z menjadi Z + 1. Proses ini banyak ditemukan
           pada unsur alam dan unsur buatan, misalnya:







           Secara sederhana, pada proses ini terjadi perubahan neu-
           tron menjadi proton dengan memancarkan sinar beta.













                                                                 Inti Atom dan Radioaktivitas  333
   335   336   337   338   339   340   341   342   343   344   345