Page 13 - Tugas Kelompok 7
P. 13
e. Bermain bola voli menggunakan passing atas
Pelaksanaannya dapat dilakukan sebagai
berikut :
1) Bentuk peserta didik menjadi dua kelompok
2) Permainan dimulai dengan lemparan melalui
atas net.
3) Bola yang dilempar lawan harus diterima
menggunakan passing atas.
4) Lakukan passing atas/tidak lebih dari 3x
sentuhan pukulan untuk menyebrangkan bola
ke lapangan lawan.
5) Setiap pemain tidak dibolehkan melakukan
dua pukulan/passing secara berturut-turut.
Latihan dilakukan untuk menanamkan nilai-
nilai kerjasama, keberanian, sportivitas, dan
kompetitif.

