Page 668 - Fisika Dasar 1 - Mikrajuddin Abdullah
P. 668

Bab 9 Benda Tegar dan Elastisitas




                          bekerja ke rumbu putar, dan sebanding dengan sinus sudut antara vektor
                          posisi  gaya  bekerja  dan  vektor  gaya  sendiri.  Dengan  demikian  kita
                          dapatkan persamaan torka sebagai berikut



                                      rF sin                                               (9.13)



                          Dalam notasi vektor torka dapat ditulis sebagai



                                         
                                      r  F                                                 (9.14)



                          Contoh 9.8

                          Tentukan  momen  gaya  yang  bekerja  pada  benda  yang  sedang  bergerak
                          jatuh saat sudutnya 30  terhadap horisontal. Panjang batang adalah 1,2
                                                    o
                          meter dengan massa per satuan panjang          = 25 kg/m.



                          Jawab

                          Contoh di atas diilustrasikan pada Gambar 9.17








                           
                           r



                                  30 o



                                         
                                        W


                  Gambar 9.17 Gambar untuk contoh 9.8




                                                            655
   663   664   665   666   667   668   669   670   671   672   673