Page 54 - SENI BUDAYA KLS 9 - BUKU GURU
P. 54

smpyapiaparung ©®
   smpyapiaparung ©®


                     1.)  Harus rileks dan nyaman, berat badan bertumpu seimbang pada
                         kedua kaki.
                     2.)  Tegak.
                     3.)  Bahu tidak boleh ikut bergerak pada saat bernyanyi.

                     4.)  Pernapasan menggunakan diafragma.
                     Posisi organ di kepala:

                     1.)  Posisi dagu harus sejajar lurus ke depan, tidak menunduk atau
                         menengadah ke atas.
                     2.)  Bagian yang bergerak hanya rahang bawah.
                     3.)  Bibir jangan dipaksa dibuka terlalu lebar.

                     4.)  Lidah menempel di rongga mulut bagian bawah dan menyentuh
                         gigi (lidah jangan melengkung).
















                                                            Gambar 4.2 Posisi bernyanyi
                        Gambar 4.1 Posisi bernyanyi
                                                                  dengan berdiri
                              dengan duduk
                                                             Sumber. www.byrawlins.com
                     Sumber. Pramugariblog.wordpress.com
                     Hal-hal lain yang harus diperhatikan adalah:
                     •  Jangan merasa malu dan gugup.

                     • Percaya diri.
                     • Fokus.

                     b. Pernafasan Diafragma
                         Diafragma adalah sekat rongga badan manusia yang letaknya
                     di bawah dada dan di atas perut, diafragma dalam posisi rileks
                     merupakan otot yang berbentuk menyerupai kubah yang letaknya
                     memanjang pada bagian bawah tulang rusuk. Jika diisi dan dipenuhi
                     udara, diafragma ini akan datar sehingga sangat memungkinkan
                     tersedianya ruang tambahan untuk pengambilan udara lagi.




                                                                            Seni Budaya       43
   49   50   51   52   53   54   55   56   57   58   59