Page 10 - Edisi 186 Juli - Agustus 2022 | Majalah Komunitas LAZIS Sabilillah Malang
P. 10

Ulasan Lembaga






                       LAZIS Sabilillah Buka




               Beasiswa Yatim Baru 2022






        LAZIS SABILILLAH – Lembaga           minat dan bakatnya juga akan di       administratasi juga harus dipenuhi
       Amil Zakat dan Shodaqoh (LAZIS)       wadahi. Diantara ekstrakuliker ada    seperti, FC Identitas (KTP/SIM/
       Sabilillah  Malang membuka            musik, jurnalistik, multimedia-       KK), FC Identitas Ortu/Wali, FC
       beasiswa yatim khusus mahasiswa       videgraphy, desain grafis,  publik    Ijazah Terakhir, Pas Foto 3×4 2
       untuk angkatan 2022.                  speaking, qiroah dan tahfidz          lembar, Mengisi Formulir, SKTM
        Beasiswa tersebut mencakup            “Sudah dapat uang bulanan, disini    dari Kelurahan Asal, Rekoemendasi
       biaya hidup selama ia kuliah di       juga ada ngajinya. Sehingga,          Sekolah/Organisasi atau Yayasan
       Malang. Selain itu, penerima juga     mereka tidak hanya kuliah saja,       jika ada), LOA (Letter of Acceptance
       akan diberikan fasilitas tempat       namun juga dapat ilmu agama           Universitas jika ada)
       tinggal rasa bintang lima dengan      ketika di ma’had ini,” imbuhnya.       Pendaftaran akan dibuka secara
       paket komplit mulai dari tempat        Pria yang juga dosen universitas     online selama satu bulan mulai 15
       tidur, almari, hingga fasilitas Wifi.  Brawijaya itu, menerangkan           Agustus hingga 15 September
        “Kami buka seluas-luasnya untuk      beberapa syarat untuk diterima        sedang  pengumuman  seleksi
       mahasiswa terutama maba               beasiswa ini. Seperti, laki-laki      administrasi akan dilakukakan pada
       (mahasiswa baru) yang memang          muslim yang bertatus Yatim dan/       20 September. Nantinya peserta
       berstatus yatim dan/atau Piatu,”      Piatu, mahasiswa aktif semester       juga akan melalui tes wawancara
       ujar Alwan Tafsiri Al-Izza koordinator   1-4 di Universitas Malang dan harus   dan mengumpulkan berkas pada
       penerimaan beasiswa ini.              berpaham Aswaja. Di sisi lain, ia     24 September serta pengumuman
        Tak hanya itu, mereka juga akan      juga harus mampu berakhlak baik,      final akan dirilis pada 28 September.
       mendapatkan ilmu keagamaan            disiplin dan berkomitmen tinggi        “Kami  mengajak  semua
       seperti ngaji kitab dan pendampingan   Sementara itu, calon penerima        mahasiswa yang berstatus yatim
       hafalan Qur’an atau Tahfidz dengan    beasiswa juga harus mengisi           dan mempuyai kesulitan ekonomi
       lulusan pengajar dari luar negeri.    biodata melalui google form s.id/     untuk gabung bersama kami, karena
       Bagi yang ingin mengembagkan          formbeasiswalazissabilillah. Syarat   kuota kita terbatas,” ujarnya.



                                                                                      Cek list kesiapan pengajuan dan
                                                                                     pendaftaran beasiswa bagi santri -
                                                                                   santri mahad yatim Sabilillah. Menuju
                                                                                     persiapan masuk perguruan tinggi.
























       10   Majalah Komunitas Sabilillah
            Edisi: 186 / Terbit Bulan September 2022/Tahun: 09
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15