Page 744 - Fisika Dasar 1 - Mikrajuddin Abdullah
P. 744

Bab 10 Fluida



                                      P
                              h maks    g  0                                                 (10.13)





                       Dengan menggunakan data P0 = 1 atm = 1,01  10  Pa,  = 10  kg/m , dan g =
                                                                                           3
                                                                                                  3
                                                                              5
                       9,82  m/s   maka  kita  dapatkan  hmaks  =  10,28  m.  Namun  ini  adalah  kondisi
                                 2
                       ideal.  Tidak  ada  pompa  air  yang  benar-benar  sanggup  memvakumkan  ujung
                       atas pipa sehingga ketinggian air yang dapat disedot pompa lebih kecil dari itu.
                       Kebanyakan  pompa  yang  dijual  di  pasar  memberikan  data  kedalaman
                       maksimum  permukaan  sumur  yang  bisa  disedot  adalah  9  meter  (Gambar
                       10.12).






                         Pompa






                      Pipa air















                     Air sumur




               Gambar 10.13. Posisi pompa jika permukaan air sumur terlalu dalam. Posisi ponpa diturunkan sehingga jaraknya
               dari permukaan air sumur kurang dari 9 meter.



                              Jika  sumur    terlalu  dalam  sehingga  permukaan  air  sumur  dari  tanah
                       jaraknya lebih dari 9 meter maka cara yang  digunakan untuk mennyedot air
                       sumur adalah menurunkan posisi pompa lebih rendah dari permukaan tanah
                       (Gambar  10.13).  Dengan  demikian,  jarak  pompa  dari  permukaan  air  sumur
                       tidak lebih dari 9 meter.

                              Prinsip  kerja  pompa  air  persis  sama  dengan  prinsip  kita  minum
                       menggunakan  sedotan  (Gambar  10.14).  Ketika  kita  menyedot  minuman


                                                             731
   739   740   741   742   743   744   745   746   747   748   749