Page 748 - Fisika Dasar 1 - Mikrajuddin Abdullah
P. 748

Bab 10 Fluida



                       Karena PA = PB maka



                              P    gh    2 gy   P    2 gh    2 gy
                               0
                                    1
                                       1
                                                           2
                                                   0

                       Akhirnya kita dapatkan persamaan


                               1 h    2 h 2                                                 (10.14)
                                 1



                       Contoh 10.8
                       Air  dan  sejenis  oli  yang  tidak  bercampur  dengan  air  dimasukkan  ke  dalam
                       bejana berhubungan. Dalam kondisi setimbang, posisi air dan oli tampak pada
                       Gambar 10.17. Pengukuran dengan mistar menghasilkan H = 15 cm dan h = 2
                       cm.  Dengan  menggunakan  massa  jenis  air  1.000  kg/m ,  berapakah  massa
                                                                                      3
                       jenis oli?







                                              h


                 Oli        H






                                        Air





               Gambar 10.17 Gambar untuk contoh 10.8



                       Jawab

                       Untuk menggunakan persamaan (10.14) kita gambar ulang sebagai berikut







                                                             735
   743   744   745   746   747   748   749   750   751   752   753