Page 8 - E-MODUL PBL-RWA SISWA KLS 8-ANINDA
P. 8

Aninda Ayu K., dkk   E-Modul Guru PBL-RWA



                     Gambaran Isi E-Modul





                                                 Sampul sub bab

                                                 Berisi judul sub bab sekaligus tema utama





                                                 Tujuan pembelajaran

                                                 Berisi  tujuan  pembelajaran  yang  harus  dicapai  oleh
                                                 siswa setelah mempelajarai sub bab tersebut.






                                   Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
                       Rencana kegiatan pembelajaran tatap muka untuk

                                               satu pertemuan atau lebih





                                                 Orientasi masalah

                                                 Merupakan sintaks pertama dalam PBL (Problem
                                                 Based Learning) dimana Siswa didorong untuk
                                                 mencari informasi untuk menyelidiki masalah yang
                                                 disediakan dalam gambar





                                                  Pengorganisasian kelas

                     Merupakan sintaks kedua dalam PBL (Problem Based
                               Learning) dimana Siswa mendefinisikan dan

                           mempelajari masalah tersebut dengan membuat
                                           rumusan masalah dan hipotesis















       viii
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13