Page 926 - Fisika Dasar 1 - Mikrajuddin Abdullah
P. 926

Bab 11 Kalor











































               Gambar 11.63 Aliran kalor dari kabin pesawat ke udara luar sebanding dengan selisih suhu kabin dan suhu udara
               luar,  sebanding  dengan  luar  body  pesawat,  dan  berbanding  terbalik  dengan  ketebalan  dinding  pesawat
               (news.ayekoo.com).



                              Umumnya  suhu  kabin  (normal)  diset  pada  nilai  sekitar  24  C.  Pada
                                                                                                   o
                       ketinggian jelajah di atas 35.000 kaki suhu udara luar bisa di bawah -55  C.
                                                                                                          o
                       Dengan demikian laju aliran kalor keluar dari kabin pesawat adalah


                                  79 K
                              J                                         (11.49)
                                    d



                       Kalor yang terbuang inilah yang haris digantikan oleh heater pada pesawat.

                              Misalkan saja suhu kabin diset lebih rendah 5  C menjadi 19  C maka
                                                                                   o
                                                                                                    o
                       laju aliran keluar kalir dari kabin ke udara menjadi






                                                             913
   921   922   923   924   925   926   927   928   929   930   931