Page 12 - Modul Siswa Mahamboro
P. 12

Develop           -  Memberi                -Merumuskan

                                    Hypothesis          kesempatan siswa          hipotesis

                                                        untuk menyusun
                                                        hipotesis

                                    Design and          -  Memberi                -Menyusun
                                      Conduct           kesempatan siswa          rancangan
                                   Investigation
                                                        untuk menyusun            percobaan
                                                        rancangan percobaan       -Melakukan

                                                        -  Memberi                percobaan

                                                        kesempatan siswa
                                                        untuk melakukan

                                                        percobaan

                                   Analyze Data         -  Memberi                -Mengelompokkan
                                                        kesempatan siswa          dan menganalisis

                                                        untuk                     data hasil
                                                        mengelompokkan dan        percobaan

                                                        menganalisis data hasil
                                                        percobaan

                                       Argue            -  Memberi                -  Mempresentasi

                                                        kesempatan siswa             kan hasil
                                                        untuk                        percobaan

                                                        mempresentasikan hasil
                                                        percobaan



                                   Tujuan utama modul yang menggunakan model pembelajaran inkuiri

                            terbimbing  (guided  inquiry)  digunakan  oleh  Bell  &  Branchi  (2008)  dan
                            Colburn (2000)karena kedua ahli tersebut memberikan pendapat bahwa pada

                            inkuri terbimbing (guided inquiry), melatih siswa untuk merancang prosedur

                            percobaan  sendiri,  guru  hanya  memberikan  alat  bahan  dan  suatu
                            permasalahan untuk dipecahkan siswa itu sendiri.





                                       Modul IPA Berbasis Guided Inquiry
                         FXCFNCIOJIDS                                                                  xi
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17