Page 30 - E-MODUL
P. 30

Bahan yang diperlukan,
                            antara  lain:  kelapa  parut,        Baca juga: Apa itu
                            tepung bekatul, telur, gula          Kue Bangket?
                            pasir,  vanili  dan  sedikit
                            garam.             Proses            Tonton video: Cara
                                                                 Membuat kue Bangket
                            pembuatannya,    pertama
                            dengan        mencampur
                            kelapa  parut  dan  tepung
                            bekatul,  lalu disangrai hingga matang. Setelah
                            itu kocok telur, gula,  vanili  dan  sedikit  garam
                            hingga  mengembang,  kemudian  campur
                            bersama adonan bekatul yang telah disangrai.
                            Tuang  adonan  ke  dalam  cetakan  dan
                            panggang    hingga   matang,   lalu   sajikan
                            bersama teh manis hangat.
                         b.  Jus Pepaya-Nanas Bekatul
                               Cara  membuat  minuman
                            jus   pepaya-nanas   bekatul
                                                              Video Pembuatan Jus
                            sama  dengan  membuat  jus
                                                             Pepaya-Nanas Bekatul
                            biasa,     namun       perlu
                            ditambahkan    satu   sendok
                            bekatul.
                         c.  Sereal Bekatul
                                                     Sereal  merupakan
                                                  salah   satu   pilihan
                                                  sarapan  yang  praktis,
                                                  mudah  disajikan  dan
                            Gambar 8 Contoh Produk   cita rasanya yang enak.
                            Sereal Bekatul. Sumber:
                            youtube.com           Sereal   bekatul   ini

               E-Modul Pengolahan Hasil Samping Serealia, Kacang-kacangan
               dan Umbi Menjadi Produk Pangan
                                                                             24
                                                                             24
                                                                             24
   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35