Page 58 - ASPEK HUKUM RANGKAP JABATAN PADA KORPORASI DI INDONESIA
P. 58
jabatan di Italia serupa dengan yang terjadi di Amerika
Serikat, yakni menyebabkan praktek monopoli
perdagangan yang semakin luas. Pengaturan terkait
dengan rangkap jabatan di italia termuat di dalam L’art.
36, comma 1, del Decreto Legge 6 Dicember 2011, n.201
prevede che:
“E’vietato ai titolari di cariche negli organi
gestionali, di sorveglianza e di controllo e ai
funzionari di vertice di imprese o gruppi di
imprese operanti nei mercati del credito,
assicuravati e finanziari di assumere o
esercitare analoghe cariche in imprese o gruppi
di imprese concorrenti (cosiddetto “divieto di
57
interlocking).”
Berdasarkan terjemahan bebas dari ketentuan di atas
maka berdasarkan Article 36 UU No 201 of 6 December
2011 dijelaskan:
“Pemimpin kantor Manajemen, Pengawasan,
dan Kontrol, serta para Pejabat Senior
Perusahaan yang beroperasi di bidang Kredit,
Asuransi dan Keuangan, dilarang mengambil
atau menjalankan posisi yang sama pada
perusahaan atau kelompok perusahaan pesaing
(disebut dengan larangan rangkap jabatan”)
57 Legal Tweet, “Interlocking Directorates: Banca d’Italia CONSOB e
IVVAS aggiornano i propri criteri applicativi”, Postato il 8 Gennaio 2019
da Alessandro De Nicola, diakses dari
http://www.legaltweet.it/2019/01/08/interlocking-directorates-banca-
ditalia-consob-e-ivass-aggiornano-i-propri-criteri-applicativi/, pada Mei
2022.
50

