Page 33 - E-MODUL MEKANIKA ANALITIK
P. 33

Formulasi  Lagrange  memiliki  dua  keunggulan  penting  dibandingkan  milik
                  Newton, yaitu:


                      ➢  Persamaan  Lagrange  memiliki  bentuk  yang  sama  dalam  sistem
                         koordinat manapun, tidak seperti Newton.

                      ➢  Dalam menyelesaikan sistem yang dibatasi (constrained), pendekatan
                         Lagrangian mengabaikan gaya constraint










                                   UNCONSTRAINED MOTION

                                  UNCONSTRAINED MOTION

                  Untuk  membuktikan  bahwa  persamaan  Lagrange  setara  dengan  Hukum  II

                  Newton,  dilakukan  pertimbangan  sebuah  partikel  yang  bergerak
                  unconstrained dalam koordinat tiga dimensi (x, y, z) tunduk pada gaya bersih
                  konservatif F(r). Sehingga, energi kinetiknya adalah:


                                             1     2    1    2    1      2     2      2
                                                                               ̇
                                           =      =      =   (   +    +    ),                    (1)
                                                                                     ̇
                                                             ̇
                                                                         ̇
                                             2          2         2
                   dan energi potensialnya adalah:
                                                  =   (  ) =   (  ,   ,   ).                     (2)


                  Fungsi Lagrangian didefinisikan sebagai:


                                                      ℒ =    −   .                               (3)

                  Persamaan  (3)  tidak  sama  dengan  energi  total.  Lagrangian  ℒ  bergantung

                  pada  posisi  partikel  (  ,   ,   )  dan  kecepatannya    (  ,   ,   );  sehingga  ℒ =
                                                                               ̇
                                                                                    ̇
                                                                                 ̇
                  ℒ(  ,   ,   ,   ,   ,   ).
                                 ̇
                              ̇
                                   ̇




                                                           33
   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38