Page 597 - Fisika Dasar 1 - Mikrajuddin Abdullah
P. 597

Bab 8 Gravitasi





                                                                           3
                                                       2
                                   g bl    2GM bl R b  / r bm bl    M bl    r bm m           (8.49)
                                                                    
                                                             
                                                       2
                                   g m    2GM  m R b  / r bm m    M  m       r bm bl   
                                                             

                          Dengan menggunakan data Mbl = 7,4  10  kg, Mm = 2  10  kg, rbm-bl =
                                                                         22
                                                                                             30
                          3,85  10  km, dan rbm-mt = 1,5  10  km kita peroleh
                                                                 8
                                     5


                                                               8
                                                   22
                                   g bl      4 , 7  10    5 , 1  10  3
                                                       
                                          
                                                                    = 2,2
                                   g m     2 10 30    , 3 85 10 5 
                                                                 
                                          
                                                       

                          Dengan  demikian,  perbandingan  perbedaan  tinggi  pasang  surut  akibat
                          pengaruh bulan dan matahari lebih dari dua banding satu. Atau pasang
                          yang diakibatkan oleh bulan lebih tinggi daripada yang diakibatkan oleh
                          matahari.



                          8.14  Percepatan  Gravitasi  Benda  yang  Memiliki
                          Kerapatan tidak Uniform

                                   Ada  pertanyan  yang  menarik,  manakan  yang  lebih  besar
                          percepatan  gravitasi  bumi  di  mulut  dan  di  dasar  tambang?  Untuk
                          membandingkannya mari kita anggap bumi tersusun oleh material yang
                          memiliki simetri bola. Madda jenis lapisan bumi bisa bervariasi tetapi pada
                          jarak yang sama dari pusat bumi masa jenis konstan. Dengan perkataan
                          lain, satu lapisan bumi memiliki massa jenis yang sama dan bisa berbeda
                          dengan lapisan lainya. Dengan asumsi demikian maka rapat massa bumi
                          hanya merupakan fungsi jarak dari pusat bumi, atau         (r).

                                   Besar  percepatan  gravitasi  bumi  pada  jarak  r  dari  pusat  bumi
                          memenuhi



                                            M  (r )
                                        
                                   g (r ) G                                                   (8.50)
                                              r 2





                                                            584
   592   593   594   595   596   597   598   599   600   601   602